Lirik lagu rohani - Hati yang menyembah


Hati yang menyembah 

KU DATANG TUHAN
TEMUKAN WAJAH-MU
DENGAN HATI TULUS
HANYA RASA CINTA KEPADA-MU
YANG MENARIKKU DEKAT PADA-MU

REFF:
HATI YANG MENYEMBAH
HATI YANG MELEKAT 
PADA-MU YESUSKU 
KEKASIH HATIKU 

ENGKAULAH HIDUPKU 
S'GALANYA BAGIKU
PUJAANKU SELAMA-LAMANYA
KU MAU MENYEMBAH-MU 
Lebih baru Lebih lama